Rencana pelaksanaan layanan bimbingan konseling (RPL BK) merupakan suatu panduan dalam melaksanakan rencana layanan BK. Acuan dalam pembuatan RPL ini biasanya disusun berdasarkan assesment kebutuhan peserta didik kemudian dianalisis hingga menghasilkan suatu program, program tersebut nantinya jika akan dilaksanakan harus dibuat kedalam bentuk RPL.
RPL Rencana Pelaksanaan Layanan Kelas 7 8 9 Semester Genap Tahun 2022
RPL Kelas 7 Semester Genap - Download
RPL Kelas 8 Semester Genap - Download
RPL Kelas 9 Semester Genap - Download
0 Komentar